Membuat Halaman Web Sederhana
Dalam waktu kurang dari 10 menit, saya akan menunjukan bahwa anda bisa membuat halaman HTML yang sudah dapat anda upload ke internet dan benar-benar bekerja.Tidak percaya? Silakan buktikan.
1. Buka aplikasi Notepad (Klik Start>AllPrograms>Accessories>Notepad).
1. Buka aplikasi Notepad (Klik Start>AllPrograms>Accessories>Notepad).
2. Dalam Notepad, ketik kode seperti ini :
<HTML>
<BODY style="background - color : red">
Halaman website pertama buatan saya !
</BODY>
</HTML>
3. Sudah ? Sekarang simpan file tersebut (klik File>SaveAS...).
<BODY style="background - color : red">
Halaman website pertama buatan saya !
</BODY>
</HTML>
3. Sudah ? Sekarang simpan file tersebut (klik File>SaveAS...).
4.Simpan dengan nama "coba.html", tuliskan lengkap dengan tanda kutipa
gandanya di FileName,klik save. ingat baik-baik folder tempat Anda menyimpan file tersebut.
Dalam contoh ini saya menyimpan di folder c://proyek/coba.html.
Gambar 3.Menyimpan file HTML di folder.
|
5.Sekarang kita akan melihat hasilnya. Silakan (buka browser Anda, Mozila Firefox)
Gambar 4 ikon Moxila firefox.
|
6. Ketikan c: dilanjutkan dengan enter untuk melihat penyimpanan file coba.html
Gambar 5. Browser file coba.html.
|
7.Buka file coba.html, dan halaman website pertama anda sudah jadi seperti gambar berikut.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar